Kemampuan membaca dan berhitung adalah salah satu kemampuan dasar yang perlu dipersiapkan untuk masuk ke sekolah dasar meskipun tidak semua sekolah mewajibkan hal tersebut. Pengajaran untuk membaca dan berhitung yang sering disebut dengan calistung ini perlu dengan sangat hati hati diajarkan. Alasannya adalah usia anak yang tergolong masih usia bermain sehingga pengajaran membaca dan berhitung …